Friday, August 31, 2012
7 Dampak Kekalahan Samsung dari Apple Bagi Android
Dipungkiri atau tidak, kemenangan Apple atas Samsung di pengadilan Amerika selain mendatangkan ganti-rugi $1 miliar yang harus dibayar Samsung, juga sangat menghantam pengguna perangkat Android di seluruh dunia.
Daftar Hak Paten Apple Yang Dilanggar Oleh Samsung
Perseteruan hak paten antara Apple dan Samsung memang telah dimenangkan oleh Apple. Dengan kekalahan ini, Samsung harus membayar ganti rugi kepada Apple senilai US$1,05 miliar. Apa saja sih hak paten yang telah dilanggar Samsung menurut pengadilan?
Di awal persidangan Apple menuduh Samsung melanggar sekitar tujuh paten yang digunakan pada pinch and zoom dan efek bounceback yang terdapat pada iDevices milik Apple.
Wednesday, August 29, 2012
Salah satu Tempat Di Dunia yang Memiliki 3 jam Berbuka & Sahur Yang Berbeda
Khalifa Tower of Dubai (Burj al-Khalifah bi Dubai) memiliki keunikan tersendiri terkait waktu berbuka puasa dan sahur. Di gedung tertinggi di dunia yang ketingginya mencapai 828 meter tersebut, waktu berbuka dan bersahurnya berbeda-beda sesuai dengan ukuran ketinggiannya.
Kumpulan Lensa Kontak Aneh dan Menyeramkan
Adalah Kevin Carter (36) yang mengcreate lensa kontak tersebut. Ia menghabiskan waktu dua hari untuk melukis setiap lensa kontak yang akan digunakan. Berikut adalah foto-foto lensa kontak yang unik dan menyeramkan.
Lensa kontak biasa digunakan untuk orang mempunyai mata minus dan mau tampil tanpa kecamata, ada juga yang mau tampil trendi, Namun ada pula lensa kontak yang aneh dan sangat menyeramkan .Dibuat oleh seorang seniman khusus yang bekerja di Hollywood blockbuster. Lensa kontak ini pernah digunakan oleh beberapa bintang terkenal seperti Bruce Willis dan Natalie Portman. Harga sepasangn lensa kontak ini 500 euro.
Sony Xperia Tipo
Sony memperluas pasar smartphone ke segmen menengah ke bawah, dengan merilis Xperia Tipo pada Senin (30/7/2012). Ini merupakan smartphone Android paling murah besutan Sony, yang dijual dengan harga Rp 1.549.000.
Dengan harga yang terbilang murah, Sony coba merayu pengguna yang masih memakai feature phone agar beralih ke smartphone. "Apalagi, Xperia Tipo telah memakai sistem operasi Android 4.0 Ice Cream Sandwich," kata Oky Gunawan, Head of Channel and Brand Activision Sony Mobile Communication, di Jakarta, Senin (30/7/2012).
Monday, August 27, 2012
4 Tipe Sahabat yang Baik
1. Tipe pengkritik
Teman dengan tipe jenis ini akan selalu mengingatkan ketika kita melakukan kesalahan. Tanpa diminta pun, ia akan selalu mengkritik kita bila melakukan sesuatu hal yang menyimpang. Tipe ini sangat baik untuk mengingatkan kita pada jalan yang benar, meskipun terkadang menyakitkan mendengar kritiknya yang agak pedas.
Sunday, August 26, 2012
Neil Armstrong
Neil Alden Armstrong (lahir di Ohio, Amerika Serikat, 5 Agustus 1930 – meninggal 25 Agustus 2012 pada umur 82 tahun) adalah seorang astronot Amerika Serikat, pilot, insinyur, profesor universitas dan pilot Angkatan Laut Amerika Serikat. Pada 20 Juli 1969, Neil Armstrong dan Buzz Aldrin mendarat di Bulan dengan kendaraan udara kecil, yang telah dikirim ke Bulan dengan roket Saturn V dalam misi Apollo 11.
Saturday, August 25, 2012
Pendidikan Anak dalam Al Qur’an dan As Sunnah (Dari Kelahiran hingga Menikahkan)
Mukadimah
“Hai orang-orang yang beriman, peliharalah dirimu dan keluargamu dari api neraka yang bahan bakarnya adalah manusia dan batu; penjaganya malaikat-malaikat yang kasar, keras, dan tidak mendurhakai Allah terhadap apa yang diperintahkan-Nya kepada mereka dan selalu mengerjakan apa yang diperintahkan.” (QS. At Tahrim: 6)
Perjuangan Laki-Laki mendapatkan Wanita
Sahabat saya bercerita tentang perjuangan laki-laki mendapatkan wanita. Dia bilang, laki-laki itu memang banyak akalnya. Selama wanitanya memberi jalan, sang laki-laki akan berpikir seribu jalan untuk mendapatkan hati sang wanita. Tidak perduli apakah si wanita sudah punya pacar atau belum. Selama jalur kuning belum berdiri, maka selama itu pula kesempatan ada.
Apakah Anda cukup mengenal si dia?
Salah satu faktor paling menentukan kesuksesan hubungan adalah kualitas pertemanan yang terbangun antar pasangan. Semakin tinggi kualitasnya maka hubungan akan semakin membahagiakan. Sebaliknya, semakin rendah kualitasnya maka hubungan semakin kurang membahagiakan.
Tapi apa sebenarnya pertemanan itu? Pertemanan adalah hubungan dimana antara dua orang terjalin kedekatan sehingga saling membuka diri sangat dekat satu sama lain. Semakin banyak informasi diri yang disingkapkan maka mereka semakin dekat. Teman paling dekat bagi seseorang adalah orang yang paling banyak diberi informasi tentang dirinya. Kepadanya mereka berbagi rahasia.
10 Kepribadian Pria Yang Meluluhkan Hati Wanita
TERNYATA untuk memikat hati wanita idamanmu, ada beberapa hal yang menjadi pertimbangan. Salah satunya ialah kepribadian seseorang. Melalui kepribadian yang baik, si dia tak akan ragu memilihmu.
Nah, sebelum kamu memikat hati sang pujaan hati, sebaiknya kenali dulu beberapa kepribadian tersebut.
9 Trik Agar Tetap Setia
Memang, sih, rasanya nggak gampang untuk tetap setia sama pasangan.Tapi saat kita ngerasa bosan atau capek dengan hubungan yang sedang dijalani (apalagi hubungan jarak jauh), coba deh, ingat-ingat lagi komitmen awal pacaran. Sebenarnya, banyak hal harus dilakukan agar kita dan pasangan bisa tetap rukun dan happy menjalani hubungan atas dasar kesetiaan. Berikut ada 9 trik agar tetap setia pada pasangan :
7 Hal Yang Membuat Wanita Takut Bercinta
Wanita memang makhluk yang begitu peduli dengan pencitraan. Sedikit saja gangguan yang dia rasakan bisa menyebabkannya kehilangan mood. Demikian juga halnya dalam bercinta, terdapat beberapa hal yang dapat membuat mood wanita tiba-tiba sirna dan membuatnya kehilangan gairah bercinta.
Makna Yang Mendalam Tentang Menepati Janji
Satu lagi cerita atau lebih tepatnya sebuah dongeng tentang pelajaran budi pekerti, kali ini mengenai menepati janji. Langsung saja kita simak ceritanya, semoga ada pelajaran baru yang dapat kita petik dari kisah sederhana ini.
Inilah Lima Pembunuh Gairah Seksual
Faktor usia atau rendahnya hormon kerap dituding sebagai penyebab menurunnya gairah seksual. Padahal, selain fisik, perubahan libido seseorang dipengaruhi banyak hal, termasuk faktor psikis. Berikut ini lima hal yang menyebabkan menurunnya libido dan gairah, seperti dikutip dari Shine.
Kemaluan Pria Terus Mengecil Akibat Pemanasan Global
Dampak perubahan iklim bagi kesehatan bisa dilihat dari makin meluasnya persebaran kuman-kuman penyebab penyakit menular. Bagi kaum pria, dampaknya akan lebih terasa pada rata-rata ukuran alat vitalnya yang makin lama makin mengecil. Dalam sebuah laporan ilmiah setebal 15 halaman, seorang pengamat iklim independen melaporkan bahwa dari masa ke masa ukuran rata-rata alat vital kaum pria menyusut. Menurut rencana, laporan ini akan dipublikasikan dalam jurnal Nature edisi Desember 2011.
Friday, August 24, 2012
Ciri-Ciri Pacar Yang Mau Ngajak Putus
Jika anda berdua sering bertengkar hebat hanya karena masalah kecil menjadi besar atau masalah besar bisa membuat anda berdua berhari-hari tidak saling bicara. Sebenarnya anda tidak ingin putus tetapi si dia sepertinya tidak menunjukkan kepedulian sebagai kekasih. Sehingga membuat anda bingung harus melakukan apa.
Seharusnya jika lelaki itu cukup ksatria mungkin akan bicara dari hati ke hati dengan kepala dingin secara langsung kepada anda bahwa hubungan anda berdua tidak bisa dilanjutkan.
Tetapi kadang, ada lelaki yang tidak mau memutuskan kekasih dan berharap andalah yang memutuskannya. Jika benar pasangan anda seperti ini maka ada tanda-tanda yang harus anda perhatikan saat ia ingin memutuskan hubungannya.
Monday, August 20, 2012
10 konsep ponsel masa depan
Teknologi ponsel saat ini sudah semangkin cangih jika dahulu ponsel hanya bisa digunakan untuk telpon kini ponsel sudah lebih dari skedar telpon dan sms. Fasilitas dan fiturn ponsel saat ini yang lengkap menjadikan ponsel salah satu bagian gaya hidup manusia yang tidak bisa ditingalkan. Jika saat ini ponsel sudah sangat cangih bayangkan saja dimasa depan seperti apa kecangihan ponsel nati. Nah berikut ini ada beberapa konsep ponsel masa depan yang dikutip dari detik..com mau tahu apa aja itu simak berikut ini.
Google Ikut Rayakan Kemerdekaan Indonesia
Saat kita membuka Google hari ini, maka tampak Google Doodle menggambarkan sekumpulan anak-anak sedang berlomba. Dua anak di sebelah kiri bertanding mengambil koin yang ditanam dalam semangka, satu anak di tengah coba menghabiskan kerupuk, dan dua anak lain asik bermain balap karung.
Stress Berat Bikin Otak Menyusut
Stress pada tingkat paling ringan bisa memacu daya kreatif seseorang. Namun, menjadi bahaya bila stress dibiarkan terus hingga akut.
Sudah banyak penelitian menyoal dampak buruk stress berat. Bisa memicu hipertensi serta akibat lainnya. Yang paling mengerikan, otak pun bisa menyusut.
Berikut beberapa hal yang terjadi di otak ketika seseorang mengalami stres untuk jangka panjang, seperti dilansir Buzzle
Sunday, August 19, 2012
Asal-usul Ketupat
Darimana sebenarnya asal-usul ketupat? siapa pertama kali yang menemukan dan mempopulerkan ketupat? Seperti tradisi-tradisi lain di indonesia pasti memiliki,sejarah latar belakang, tidak jarang ada makna filosofi dari tradisi-tradisi tersebut. bagaimana dengan ketupat? mari kita simak:
Sunday, August 12, 2012
Arti Dibalik Kalimat Cowok "Terserah"
Mungkin beranggapan klw ceweklah yang sering menggunakan kata terserah dalam hidupnya...
itu tidak benar cowok pun banyak yang menggunakannya ; gimana kamu we.. ; terserah... ; ya sok we... itu lah kata-kata yang bermmakna terserah...
kita lanjut saja ini arti dibalik kalimat cowok "terserah".
7 Hal Paling Buruk Yang Ada Di Muka Bumi
1. Luwak Madu : Binatang paling buruk.
Luwak Madu yang biasanya ditemukan di Afrika dan Asia Barat serta Selatan telah masuk dalam Guinness Book of Records dengan gelar “makhluk yang paling tidak mengenal rasa takut”. Hewan ini (yang terlihat imut) akan menyerang hampir apapun dan ia cukup pintar untuk mengetahui kelemahan lawannya.
Wednesday, August 8, 2012
The Rain Man, Pria Dengan Keterbelakangan Mental yang Super Jenius di Dunia
Menurut ayahnya, Peek sudah memiliki ingatan yang kuat sejak usia 16-20 bulan. Ia membaca buku, mengingat isinya lalu mengembalikan buku-buku tersebut dengan posisi terbalik ke rak untuk menunjukkan kalau ia sudah selesai membacanya. Ia membaca satu buku dalam waktu satu jam, dan mengingat nyaris semua yang ia baca, mengingat informasi yang sangat luas dalam hal sejarah, literatur, geografi, angka, olahraga, musik dan tanggal.
Google Map Menemukan Markas Batman
Seorang pengguna Google Maps menemukan sebuah gedung yang seakan adalah markas sang manusia kelelawar, Batman. Betapa tidak, di atap gedung itu terpampang simbol Batman yang begitu besarnya.
Penemuan di layanan peta online ini membuat orang bertanya-tanya, mengapa bisa ada simbol besar Batman di atas bangunan? Beberapa pihak menilai, penemuan tersebut hanya kebohongan.
Tuesday, August 7, 2012
Hal-Hal Menyebalkan Yang Dilakukan Mantan Setelah Putus
Tidak semua orang memiliki hubungan cinta yang ideal. Ada orang-orang yang terjebak dalam apa yang disebut sebagai teror cinta. Jadi bukannya hepi-hepi, tapi hubungan cintanya selalu penuh dengan teror! Ini adalah sebuah situasi dimana si oknum pasangan menjadi sangat posesif dan membuat kamu layaknya tawanan perang. Semua orang tentu tidak suka dengan kondisi tersebut dan hal-hal semacam inilah yang akhirnya membuat orang memilih untuk putus. Kamu kira, dengan putus semua hal akan selesai. Problemnya, kenyataan hidup tidak berkata demikian. Terkadang teror sesungguhnya baru saja dimulai.
Cara Ngasih Tau Pacar Kalo Kamu Selingkuh
Hah ya kali ngasih tau kalo kamu lagi selingkuh, ibaratnya ngaku ke dosen killer kalau kamu plagiat tugas makalah yang dia kasih atau ngaku nyontek pas lagi ujian. Tapi coba lihat dari sisi yang berbeda, kamu bisa melakukan cara ini kalau,
Monday, August 6, 2012
Simpul Tali Sepatu yang Unik
Lumayan nih, buat gaya-gayaan yang murah meriah. Tinggal dibuat tali sepatunya berwarna kontras dengan warna sepatu agar "eyes catching" menarik perhatian orang lain. Yang tertarik biasanya akan memperhatikan lama simpul tali sepatu sobat semua bahkan mungkin mereka akan memberanikan diri untuk bertanya bagaimana cara membuatnya.
Jangan lupa memperhatikan jumlah lubang tali di sepatu sobat, Jika jumlahnya sama atau lebih banyak berarti bisa dan lebih gampang mengikuti simpul-simpul pada gambar dibawah tapi jika kurang sobat harus memodifikasi sendiri ya :) karena pasti sulit untuk meniru gambar-gambar dibawah ini
Saturday, August 4, 2012
Kota-kota Yang Sering Disinggahi Milyader Di Dunia
1. New YorkJumlah miliarder: 60
Milioner terkaya: Michael Bloomberg ($18 miliar)
Milioner lainnya: Ralph Lauren, Carl Icahn, Rupert Murdoch, Donald Trump, Mortimer Zuckerman
Rahasia Mendapatkan Rasa Percaya Diri Di Dunia
dibawah ini beberapa tips yang dapat meningkatkan rasa percaya diri anda dengan cepat dalam hitungan detik :
1. Tersenyum
Tersenyum merupakan tips 1 detik jika anda merasa gugup dan tidak percaya diri. Anda tidak hanya tersenyum jika anda merasa senang dan percaya diri, sebaliknya anda bisa tersenyum untuk membuat diri anda merasa lebih baik. Tersenyum berhubungan erat dengan perasaan positif sehingga hampir tidak mungkin anda merasa tidak enak ketika anda tersenyum.
Friday, August 3, 2012
Alasan kita sering masuk angin..!!
Kenapa Sering Masuk Angin. Meskipun terkadang masuk angin akan cepat hilang hanya dengan dikerok, namun jangan sekali-kali Anda meremehkan penyakit yang satu ini, terlebih jika Anda sering terkena masuk angin. Karena pada dasarnya masuk angin juga sangat berbahaya.
Sebanarnya apa sih masuk angin itu? dan kenapa sering masuk angin?.
6 Kejutan yang Bisa Lelehkan Hati Wanita
memiliki hubungan yang romantis selalu jadi dambaan setiap insan. Namun untuk mewujudkannya, Anda harus tahu cara melelehkan hati pasangan. Apa saja?
Ingin membuat hubungan kian harmonis, memberi kejutan untuk pasangan merupakan rahasianya.
Memberikan kejutan untuk pasangan wanita merupakan cara ampuh untuk membuatnya tergila-gila. Rajutan asmara yang dibangun pun kian rekat. Lewat kejutan, dia akan terkesan karena Anda peduli kepadanya.
Efek Misterius Puasa pada Otak
Saat kita berpuasa, tentunya pola makan mengalami perubahan dibanding hari-hari biasa di luar bulan Ramadan. Walhasil, banyak perubahan terjadi pada tubuh. Mulai dari sistem pencernaan hingga otak.
Karena selama puasa ada pelepasan hormon yang mengganggu cara tubuh dalam perubahan makanan menjadi energi, maka mengakibatkan jumlah mitokondria dalam neuron otak (yang memberitahu sinyal lapar) akan meningkat.
Wednesday, August 1, 2012
Nama-Nama Raja Di Kartu Remi
Kartu remi tidak asing lagi di mata kita , tapi apa kalian tau tentang rahasia yang tersimpan di kartu remi
Dalam kartu remi, kita menganl 4 simbol yang berbeda satu sama lain...
yaitu Sekop, Keriting ( clover ), Hati ( heart ), dan wajik... tapi, apakah kalian mengetahui siapa saja raja yang menjadi simbol dalam kartu tersebut ????
4 simbol raja pada kartu remi, ternyata melambangkan 4 raja yang terkenal di jaman masing-masing:
Kecelakaan Laut Terburuk Di Dunia
Sebagian besar dari kita tentu sudah tahu dengan musibah yg menimpa Titanic dan banyaknya penumpang kapal yg menjadi korbannya. Tapi ternyata musibah tersebut bukan merupakan tragedi kecelakaan laut paling buruk di dunia (berdasarkan jumlah korbannya).
10 Kanker Paling Mematikan
Ada lebih dari 100 jenis kanker beserta berbagai macam penyebabnya, mulai dari radiasi, bahan kimia, hingga virus. Tapi kesamaannya, kanker ditandai dengan pertumbuhan sel yang abnormal. Kanker apa saja yang paling mematikan dan kenapa sulit disembuhkan?
5 kesalahan belanja online
Berbelanja online merupakan salah satu kegiatan yang digemari banyak wanita. Namun tak jarang banyak juga yang kecewa karenanya. Ini 5 kesalahan fatal yang harus Anda hindari saat berbelanja online.
Samsung Champ
SAMSUNG CHAMP, yah handphone ini memang udah termasuk handphone bagus karena sudah memiliki fitur touch screen walaupun harganya murah cuma dibawah 1 jutaan. Pengen tahu Spesifikasi dan Harga Samsung Champ. searching di google aja yah ? Disini artha mau berbagi pengalaman bagaimana cara menginstall aplikasi java di hp Samsung Champ.
Misteri dan Rahasia Adzan Shalat Subuh
"Ash shalaatu khairun minan naum"
Jika kita terjemahkan, akan berarti "Sholat itu lebih baik daripada tidur". Tetapi coba perhatikan baik baik. Mengapa kalimat itu hanya dikumandangkan saat adzan subuh saja?
Dalam kalimat itu Allah SWT ternyata sedang memberikan isyarat kasih sayangnya pada kaum muslimin, sebuah isyarat yang sering kita abaikan maknanya.
4 Batu Mutiara Paling Terkenal Di Dunia
Kerang penghasil mutiara umumnya berasal dari famili Pteriidae, namun yang umum dikenal hanya jenis-jenis tertentu seperti gold atau silver-lip pearl oyster (kerang mutiara bibir emas atau bibir perak) Pinctada maxima, black-lip pearl oyster (kerang mutiara bibir hitam)
Pinctada margaritifera, Akoya pearl oyster (kerang mutiara Akoya) Pinctada fucata dan the winged-pearl oyster (kerang mutiara bersayap) Pteria penguin.
7 Cara Migrasi Unik Hewan di Dunia
Migrasi hewan adalah sebuah gerakan periodik hewan dari tempat di mana ia telah tinggal ke daerah yang baru dan kemudian melakukan perjalanan kembali ke habitat asli. faktor hewan bermigrasi merupakan biasanya untuk mencari makanan yang berlimpah dan tempat yang baik untuk berkembang biak. migrasi hewan musiman merupakan penomena yang paling menakjubkan dari elemen alam.
Gunakan Formasi 20-20-20 Jika Berlama-lama di Depan Komputer
Jika kamu termasuk orang yang bekerja cukup lama di depan komputer, misalnya sampai beberapa jam, sebaiknya mulai memperhatikan kesehatan mata.
1001 Doa di Bulan Ramadhan yang Penuh Berkah
Yaa Allah! Jadikanlah puasaku sebagai puasa orang-orang yang benar-benar berpuasa. Dan ibadah malamku sebagai ibadah orang-orang yang benar-benar melakukan ibadah malam. Dan jagalah aku dan tidurnya orang-orang yang lalai. Hapuskanlah dosaku … Wahai Tuhan sekalian alam!!
Subscribe to:
Posts (Atom)
Cara Membuat Daftar isi di Microsoft Word Secara Otomatis
Ini pelajaran anak SMP kelas 2 tapi terpakai terus sampai bekerja. sebenarnya ada cara gampangnya cuman tidak bisa otomatis jadi harus me...
-
Lock 4G dilakukan agar Jaringan Internet pada ponsel android tidak turun ke jaringan 2G atau 3G, Lock 4G tidak ada pada menu pengatur...
-
Pas Ospek/MOS seringkali kita (murid baru/mahasiswa baru) dapet tugas bawa barang-barang atau makanan-makanan. Tapi biar nggak biasa (...
-
Setelah sebelumnya dilanda kegelisahan akan rasa takut kalau-kalau film Hollywood gak bisa tayang di bioskop yang ada di Indonesia, k...